Bahan Membuat Pisang Molen (mpasi for baby 8m+)
- 1 buah Pisang Raja.
- secukupnya Kulit Pangsit homemade.
- secukupnya minyak sayur.
Langkah Memasak Pisang Molen (mpasi for baby 8m+)
- Potong pisang menjadi 8bagian, sisihkan.
- Ambil kulit pangsit, letakkan pisang diatasnya, gulung, sisihkan. Lakukan hingga pisang habis..
- Panaskan minyak, goreng pisang hingga kuning kecoklatan alias matang. Angkat, Tiriskan.
- Siap untuk dijadikan cemilan 😊😊.
Get Latest Recipe : HOME