Brownies Singkong Parut Kali ini saya mencoba mengolah singkong menjadi kue brownies. Rasa brownies singkong ini sangat lezat, teksturnya lembut dan tampilannya menarik. Brownies singkong ini cocok di jadikan menu takjil karena rasanya manis dan lembut.

Bahan Membuat Brownies Singkong Parut

  1. 14 sdm Singkong parut.
  2. 3 butir Telur.
  3. 5 sdm Tepung terigu.
  4. 10 sdm Gula pasir.
  5. 1 sdm Baking powder.
  6. Coklat bubuk.
  7. 8 sdm Mentega.
  8. 1 sachet Susu kental manis.

Langkah Memasak Brownies Singkong Parut

  1. Parut singkong hingga halus.
  2. Cairkan mentega dan campur dengan coklat bubuk.
  3. Mixer telur, tepung terigu, gula pasir, dan baking powder sekitar 15 menit/sampai berwarna pucat.
  4. Campurkan singkong parut, mentega yang sudah dicairkan, dan susu kental manis ke dalam adonan.
  5. Masukkan adonan ke dalam cetakan untuk mengukus. Jangan lupa memberi mentega/minyak goreng di setiap sisi dalam cetakan yaa supaya tidak lengket nantinya.
  6. Kukus sekitar 15-20 menit.

Yuk coba resep brownies kukus singkong keju. Kocokan telur tidak perlu di kocok hingga kaku kental berjejak ya.karena brownies ini memakai singkong parut yang basah dan coklat blok dalam jumlah banyak.tetap akan berat adonan.nggak akan. Dengan bahan singkong kita dapat membuat berbagai macam aneka kuliner dengan variasi macam macam baik itu kuliner dalam bentuk kue , atau lainnya yang bisa membuat kita suka akan singkong itu. Namun, dari segi ketersediaan, ia menambahkan, tepung singkong belum sebanyak tepung terigu. Klepon adalah olahan singkong yang unik.

Get Latest Recipe : HOME